Hubungi nomor HP ini untuk bisa berinteraksi dengan kami.
-
Menggali Kekuatan Lokal: Peluang OMS Mengakses Dana Desa dan APBD
- 24/10/2025
- Posted by: Admin
- Categories: Berita, Pelatihan
No Comments
Tantangan utama dalam menjalankan program pemberdayaan masyarakat sering kali berada pada aspek pendanaan yang berkelanjutan. Namun, tahukah Anda bahwa di sekitar kita terdapat potensi sumber daya publik yang sangat besar dan strategis, mulai dari Dana Desa hingga Dana Reses DPR/DPRD?
-
Mematangkan Metodologi Baseline Studi di 3 Wilayah, Langka Awal Mengakhiri Kemiskinan Ekstrim
- 23/10/2025
- Posted by: Admin
- Categories: Berita, Studi dan Riset
PIRAC (Public Interest Research and Advocacy Center) bersama Yayasan Islamic Relief Indonesia (YIRI) menggelar pertemuan koordinasi daring untuk mematangkan studi dasar program Pemberdayaan Keluarga Miskin Ekstrem
-
PIRAC Sharing Pembelajaran Bersama OMS mitra Ananta Fund
- 21/10/2025
- Posted by: Admin
- Categories: Berita, Pendampingan
PIRAC, didukung oleh Ananta Fund – Yayasan KEHATI, sukses mengimplementasikan program “Peningkatan Kapasitas Tata Kelola & Keberlanjutan Organisasi Masyarakat Sipil Indonesia Tengah dan Timur” pada semester awal 2025.
-
Mengakuisisi Potensi Lokal: Jurus Organisasi Masyarakat Sipil Menggali Dana dari Kebijakan CSR
- 21/10/2025
- Posted by: Admin
- Categories: Berita, Pelatihan
– Tantangan pendanaan bagi Organisasi Masyarakat Sipil (OMS) di Indonesia semakin besar. Dengan status Indonesia sebagai negara berpendapatan menengah, bantuan donor luar negeri cenderung menurun, sementara potensi pendanaan dalam negeri masih belum terserap optimal untuk menjawab berbagai persoalan di masyarakat.
-
Mengakses CSR Perusahaan: Catatan dari Diskusi KYUTRI Lokadaya bersama PIRAC
- 21/10/2025
- Posted by: Admin
- Categories: Berita, Pelatihan
“CSR tidak lagi sekadar kewajiban perusahaan, tetapi menjadi bagian dari komitmen keberlanjutan dan tanggung jawab sosial yang bisa bersinergi dengan inisiatif pemberdayaan masyarakat.”
-
Kunci Keberlanjutan OMS: KYUTRI dan PIRAC Gelar Pelatihan Strategis Akses Pendanaan CSR
- 15/10/2025
- Posted by: Admin
- Categories: Berita, Pendampingan
Di tengah tantangan besar perubahan lanskap pendanaan global, Organisasi Masyarakat Sipil (OMS) di Indonesia harus bergerak cepat mencari sumber daya lokal yang mandiri. Salah satu jalur paling strategis kini adalah Kolaborasi Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSR)
-
Membuka Pintu Kolaborasi: PIRAC Bagikan Strategi Menjalin Kemitraan dengan Lembaga Amil Zakat
- 15/10/2025
- Posted by: Admin
- Categories: Berita, Pendampingan
Potensi dana zakat, infaq, sedekah, dan wakaf (ZISWAF) di Indonesia yang mencapai ratusan miliar rupiah per tahun menjadi peluang besar bagi organisasi masyarakat sipil (OMS) untuk memperluas dampak program sosial mereka
-
Yayasan Humanis Luncurkan Dayakita: Komitmen Kolektif untuk Ekosistem Pendanaan Feminis yang Inklusif
- 15/10/2025
- Posted by: Admin
- Category: Berita
Yayasan Humanis dan Inovasi Sosial (Humanis) secara resmi meluncurkan Dayakita, sebuah program dengan mekanisme dan ekosistem pendanaan transformatif yang diinisiasi untuk mewujudkan inklusi, kesetaraan gender, keberlanjutan, dan keadilan.
-
Mengubah Solidaritas Lokal Menjadi Strategi Berkelanjutan
- 09/10/2025
- Posted by: Admin
- Categories: Berita, Konsultasi
Fundraising bukan hanya soal mengumpulkan uang, tetapi tentang membangun kepercayaan dan solidaritas masyarakat. Pesan mendalam ini disampaikan oleh Ninik Annisa yang mewakili sebagai narasumber pelatihan dalam sesi “Kisah Sukses Pemanfaatan Sumber Daya Lokal,” yang merupakan bagian dari Serial Pelatihan Mobilisasi Sumber Daya.
-
Belajar Mobilisasi Sumber Daya Lokal untuk Kemandirian OMS
- 09/10/2025
- Posted by: Admin
- Category: Berita
PIRAC turut berpartisipasi dalam “Serial Pelatihan Mobilisasi Sumber Daya Lokal”. Kegiatan ini bertujuan untuk menjawab tantangan keberlanjutan organisasi masyarakat sipil (OMS) di tengah menurunnya dukungan dari donor internasional
